Cara gampang merubah format video menjadi berbagai macam format
– Banyak hal yang menyebabkan kita harus merubah format video ke dalam
bentuk yang lain. Misalnya anda download video
di youtube, dan kebanyakan file di youtube memiliki format flv.
Sedangkan anda ingin memutar video tersebut di handphone yang hanya bisa
memutar file 3gp. Salah satu solusinya adalah dengan merubah format
video dari flv manjadi 3gp.
cara merubah flv menjadi 3gp bisa kita lakukan dengan menggunakan software. Software andalan saya yang sering saya gunakan untuk mengubah format video adalah format-factory.Yang membuat saya suka adalah software ini 100% gratis gan ..
cara merubah flv menjadi 3gp bisa kita lakukan dengan menggunakan software. Software andalan saya yang sering saya gunakan untuk mengubah format video adalah format-factory.Yang membuat saya suka adalah software ini 100% gratis gan ..